Saturday 8 June 2013

5 Tips Membangun Brand Menggunakan Twitter


Twitter Branding


Twitter merupakan SocialMedia yang sangat saya rekomendasi untuk membangun Brand anda supaya dikenal banyak orang dan membangun loyalitas pelanggan.


Dari buku  Ultimate Guide to Twitter for Business yang ditulis oleh seorang pakar pemasaran online Ted Prodromou saya akan mengutip 5 Tips Membangun Brand Menggunakan Twitter. Twitter adalah Social MicroBlogging yang sangat cepat dan RealTime yang mapu menyebar luaskan berita bagus tentang produk anda maupun berita buruk untuk produk anda.


Dan berikut adalah "5 Tips Membangun Brand Menggunakan Twitter"
  1.  Gunakan Nama Brand untuk Nama Twitter, menggunakan keyword untuk Nama Twitter sanagtlah menunjang keperluan SEO namun " misalkan anda menjual baju muslim: anda menggunakan keyword "@BajuMuslimMurah untuk nama facebook anda" itu sangatlah menunjang SEO namun itu tidak mengenalkan Brand ada pada konsumen, Manakah prioritas anda Penjualan atw Branding??
  2.  Gunakan Logo anda sebagai Foto di Twitter anda, masih banyak penjual yang menggunakan Foto Produk dibanding Logo Brand, lagi" apa prioritas anda ? Jiaka barang yang anda jual sudah dikenal banyak orang tentunya lebih efektif menggunakan Foto Produk, Namun jika Tujuan anda Branding tentunya lebih baik anda menggunakan Logo Brand Anda.
  3. Berikan konten atw tweet yang bermanfaat untuk konsumen (Followers) anda bangun jalinan yang kuat untuk membangun loyalitas konsumen.
  4. Jangan cuma menggunakan Twitter, gabungkan Twitter dengan Website atw Blog, contoh "Bagikan posting terbaru di blog menggunakan Twitter"
  5. Selalu aktif di Twitter minimal 20-40 Tweet/Hari gunakan 10 Tweet Untuk berinteraksi dengan Konsumen.   
Anda juga dapet membaca artikel di post sebelumnya  "Cara Mengoptimasi Twitter Profil" untuk membantu anda membangun branding menggunakan SocialMedia Twitter. Semoga bermanfaat jika ada yang ingin ditanyakan silahkan isi kolom komentar atau hubungi saya di Twitter @SuksezMuda